Kelas Literasi informasi bagi Dosen dan Mahasiswa Tingkat Akhir di Kampus UPI Tasikmalaya

Jumat 10 Maret 2023, Tasikmalaya. Perpustakaan UPI melakukan Kegiatan Kelas Literasi Informasi (LI) Perpustakaan berupa Workshop bagi mahasiswa tingkat akhir di Kampus Daerah Tasikmalaya. Bertempat di Aula kampus Tasik Acara berlangsung dengan penuh antusias dilihat dari jumlah peserta baik Mahasiswa dan Dosen yang mengikuti kegiatan Kelas LI. Semoga kegiatan ini bisa memberikan manfaat bagi seluruh […]

Kelas Literasi informasi bagi Dosen dan Mahasiswa Tingkat Akhir di Kampus UPI Sumedang

Kamis 9 Maret 2023, Sumedang. Perpustakaan UPI melakukan Kegiatan Kelas Literasi Informasi (LI) Perpustakaan berupa Workshop bagi dosen dan mahasiswa tingkat akhir di Kampus Daerah Sumedang. Acara berlangsung dengan penuh antusias dilihat dari jumlah peserta baik Mahasiswa dan Dosen yang mengikuti kegiatan Kelas LI. Semoga kegiatan ini bisa memberikan manfaat bagi seluruh sivitas akademika UPI.

Sumbangan Buku Karya Pustakawan UPI

Kamis, 23 Februari 2023 pustakawan dan penulis, Isma Anggini Saktiani, S.Pd. menyumbangkan 4 eksemplar buku karyanya berjudul Lierasi untuk Negeri, Ke Perpustakaan Kuy Jilid 1 dan Jilid 2, serta Daksa dan Aksara ke Perpustakaan UPI. Berbagai tulisan yang disuguhkan dalam buku ini semoga dapat manfaat bagi pemustaka dan menambah referensi bagi kalangan pelajar atau mahasiswa. […]

Perpustakaan UPI menerima Kunjungan dari Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia (STFI)

Selasa, 21 Februari 2023 Perpustakaan UPI menerima Kunjungan dari Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia (STFI). Ibu Dr. apt. Hesti Riasari, M.Si. sebagai ketua rombongan diterima langsung oleh Bpk Hada Hidayat Margana, M.I.Kom selaku Kepala Divisi Akuisis dan Kepala Divisi Pelayanan Ibu Damayanty, M.I.Kom beserta jajaran staf Perpustakaan. Adapun maksud dan tujuan kunjungan adalah untuk mengetahui terkait […]

Penandatanganan Memorandum of Collaboration antara Perpustakaan UPI dengan Perpustakaan Tun Abdul Razak Universiti Teknologi Mara (UiTM)

Senin, 12 Desember 2022. Bertempat di Ruang Rapat Perpustakaan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Kampus Bumi Siliwangi, telah dilakukan penandatanganan Memorandum of Collaboration/Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Perpustakaan UPI dengan Perpustakaan Tun Abdul Razak Universiti Teknologi Mara (UiTM). UiTM merupakan Universitas yang mapan dengan rekam jejak keunggulan pendidikan dan penelitian dan dengan program pengaturan kolaboratif yang […]

Workshop “English Conversation in Library”

Pada hari selasa tanggal 15 November 2022, Perpustakaan UPI mengadakan workshop dengan tema “English Conversation in Library”, yang diikuti oleh seluruh pustakawan dan staf administrasi Perpustakaan UPI. Kegiatan ini dibuka dengan sambutan oleh Kepala Perpustakaan UPI, Ibu Dr. Riche Cinthya J., M.Si. Dalam sambutannya, Ibu Kepala berharap agar semua peserta workshop senantiasa dalam keadaan sehat walafiat […]

Perpustakaan UPI kembali mendapatkan Pengharagaan sebagai Pemenang Lomba Kategori Medsos Interaktif Edukatif dari Unsur Unit (untuk Media sosial Instagram)

Perpustakaan UPI kembali mendapatkan Pengharagaan sebagai Pemenang Lomba Kategori Medsos Interaktif Edukatif dari Unsur Unit (untuk Media sosial Instagram). Penghargaan tersebut langsung diserahkan oleh Rektor UPI, Bapak Prof. Dr. M. Solehuddin, M.Pd., MA kepada Kepala Perpustakaan UPI Ibu Dr. Riche Cynthia Johan, M.Si. bertepatan dengan Puncak Kegiatan Perayaan Dies Natalis UPI ke- 68 yang dilangsungkan […]

Skip to content