Perpustakaan UPI Kembali Raih Akreditasi “A” dengan Nilai yang Sangat Baik

Rabu, 9 Juni 2021 – Perpustakaan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI). Kabar menggembirakan sekaligus membanggakan, setelah melewati tahapan Survailen  yang dilakukan oleh Tim Asessor dari Perpustakaan Nasional RI, Perpustakaan UPI Bandung  bisa membuktikan bahwa nilai akreditasi A yang sudah diperoleh di tahun 2020 bisa dipertahankan dengan baik. Hal ini terbukti dengan meningkatkatnya semua komponen akreditasi, walaupun […]

Optimalisasi Layanan Perpustakaan UPI dalam Membangun Komunitas Pendidikan yang Cerdas dan Literat untuk Kemajuan Bangsa

Prof. Dinn Wahyudin, M.A. Hotel Homann Bandung, akhir Oktober 1954. Suasana pagi  itu sangat lengang.  Di salah satu ruangan lantai satu, ada yang berbeda. Tak menyerupai ruangan seperti lazimnya suatu hotel. Ternyata ruang tersebut dijadikan Perpustakaan Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG). Seorang pustakawati keturunan bule eropah  dengan sigap dan senyum ramah  siap melayani mahasiswa/i PTPG […]

BisaBerkawan: Perempuan Berdaya dengan Literasi (Edisi Hari Kartini)

Perpustakaan UPI 22 April 2021, Bersamaan dengan diperingatinya Hari Kartini pada tanggal 21 April 2021. Perpustakaan UPI kembali menggelar BB (Bincang santai Bersama Pustakawan) yang ditayangakan melalui tiga channel media sosial perpustakaan UPI yaitu live Instagram di @Perpustakaan_upi, live youtobe (UPI Central Library) dan live facebook (UPI Central Library). Raden Adjeng Kartini atau RA Kartini […]

Bisa Berkawan (Bincang Santai Bersama Pustakawan) “Peran Humas (Pers UPI) dalam mendukung literasi Informasi bagi sivitas akademika UPI” bersama Prof. Dr. Deni Darmawan, M.Si., MCE

Kamis 11 Februari 2021, Bertepatan dengan Hari Pers Nasional yang diperingati pada tanggal 9 Februari, Perpustakaan UPI pada acara Bincang Santai Bersama Pustakawan “Bisa Berkawan” Live di Instagram (IG) @perpustakaan_upi mengundang Kepala Kantor Hubungan Masyarakat (Humas) dan Pers Universitas Pendidikan Indonesia (UPI), Bapak Prof. Dr. Deni Darmawan, M.Si., MCE sebagai Narasumber dan Ibu Dian Arya […]

Pustakawan UPI Menjadi Juara 1 Pustakawan Berprestasi Terbaik Tingkat Jawa Barat Tahun 2019

Perpustakaan sebagai Jantungnya Pendidikan mempunyai peranan yang penting bagi kemajuan dan peningkatan kualitas mutu dari lulusan Universitas yang menaunginya, untuk mendukung peranan tersebut, perpustakaan perlu didukung oleh kemampuan Pustakawan yang baik pula. Peran pustakawan saat ini sudah semakin berkembang dari waktu ke waktu. Saat ini, kompetensi pustakawan mempunyai peranan penting dalam mendukung tercapainya visi perguruan […]

Skip to content